- Cara mendaftar Google Adsense pada blog bahasa Indonesia
- Cara Daftar Adsense Indonesia agar mudah di Approve Terbaru
- MenDaftar Google Adsense
- Cara Daftar Google AdSense di Blogger
mas ihsan -, Selamat datang kembali di blog saya, blog ini memang tidak bagus, dan berkesan kurang profesional dalam mengolah kata, jadi maaf bagi anda para pembaca bila tidak mampu berlama-lama mengunjunginya.
namun semangat sang penulis sekarang sedang membara, bukan karena text proklamasi atau pun perjuangan, hanya saja ketika mata ini memandang artikel tentang monetize, serasa seperti terbangun dari tidur panjang, karena seperti anda tahu, lama sekali saya tidak menulis hal-hal mengenai dollar dan cara mendapatkan nya.
Dollar bisa dicari dimana saja, kapan saja, dan dalam keadaan apapun, bahkan handphone yang anda pegang saat ini bisa menjadi ladang dollar.
Salah satu mendapatkan nya adalah dengan internet, ladang dollar yang mudah didapat dari internet adalah iklan, iklan paling top adalah adsense, dan saat ini bila menulis artikel tentang adsense yang sudah support dengan bahasa indonesia pasti sudah tidak asing lagi di mata anda para pembaca, maka dari itu saya akan menjelaskan saja cara mendaftar adsense melalui blogspot dengan handphone yang bukan tidak mungkin cara ini bisa anda lakukan juga melalui pc.
Seperti yang anda ketahui, bagi anda pengguna blogspot yang pageview nya minim pasti tidak akan mudah mendapatkan akun adsense, jelas saja, karena tidak ada link pengantar yang terselip di antara rancangan dan edit entri di halaman dasbor blog anda, sebuah link bertuliskan UANGKAN dalam bahasa indonesia, dan MONETIZE dalam bahasa inggris.
Link ini bila anda klik akan menghantarkan anda ke akun adsense, yang mana fasilitas ini hanya di miliki blog yang pageview nya tinggi.
lalu adakah solusi buat anda?
jawaban nya selalu ADA.
simak baik-baik artikel ini.
siapkan dulu alat untuk bertempur.
- sebuah handphone
- operamini/ucweb
- kopi dan snack ( untuk bekal belajar )
Lalu ambil handphone anda, buka browser, login ke blogger > edit entry.
setelah masuk ke halaman entry blogspot anda, segera klik tombol menu > adress bar (opera mini)
di dalam adress bar terdapat link berupa:
www.blogger.com/posts.g?blogID=123456789
edit link berwarna merah tersebut menjadi seperti ini:
www.blogger.com/monetize.g?blogID=123456789
kemudian enter.
Maka anda akan masuk ke halaman register adsense silahkan di utak atik, dan isilah menurut alamat asli anda sesuai dengan kartu identitas.
.::NB::.
Maaf screenshoot tidak saya sediakan karena keterbatasan waktu posting.
Untuk cara pendaftaran dan pengisian data sementara akan saya postingkan untuk artikel berikutnya.
Silahkan berkomentar.
artikelnya mantap bro.. Pede aja, yg penting artikel itu mencerahkan bukan memburamkan. Apapun bahasanya yang penting bisa memahamkan!
BalasHapusposting terhambat waktu dan pulsa jadi artikelnya part 1 dan 2 .....
Hapusfollow back ya gan
BalasHapuskunjungan balik
terima kasih sudah berkunjung..
Hapuskakak,masnya,om,tolong saranya donk kenapa blog ane belum diterima juga sama adsense.
BalasHapushttp://sportriski.blogspot.com/
plis masukanya
mungkin cara daftar kamu tidak resmi, contoh, nama tidak sesuai identitas..... Dan lain lain...
HapusHal ini berpengaruh terhadap pendaftaran kamu.... Coba di perbaiki lagi, usahakan menggunakan gmail.
mas sya kq g bs y
BalasHapusSya cba dgn pa yg trtera g kluar
Tlong bntuan nya y
N coba ralat apa ada y slh
Http://jay-advertising.blogspot.com
cara di atas saya pakai saat tampilan dasboard masih lama ....
HapusSekarang sudah total berubah saya juga belum sempat uprek-uprek.....
Sayabg hape saya cuma bisa buka FB, terimakasih dah share ya :)
BalasHapussebaiknya pakai opera ya
BalasHapusMakasih mas atas infonya
BalasHapus