Mas ihsan blog's: tekhnik seo melalui optimasi template

tekhnik seo melalui optimasi template

Di poskan pada Rabu, 07 Desember 2011

Pencarian:
  1. tips agar web kita di sukai google
  2. cara agar blog disukai google pencarian
  3. optimasi SEO dengan template mobile
  4. template blogger mobile SEO tekhnik
  5. tekhnik SEO dengan membuat template blogger
  6. cara mudah ngeblog dengan handphone

Malam ini tidak bisa membuat saya mengantuk, entah karena apa, hal baik pun sudah saya laksanakan, namun belum membuat saya mudah tidur untuk malam ini, lalu saya mencoba menerapkan hal baru dalam template blog ini, agar lebih ringan dan tentunya seo friendly, lalu tanpa berpikir panjang template blog ini pun saya rubah, di mulai dengan parsing agar tampilannya sedikit mobile phone, disebabkan pengunjung rata-rata dari handphone, lalu beberapa atribut sempat juga saya sisipkan dalam blog ini.
Template ibaratkan rumah kita, jadi agar visitor mudah betah mengunjungi rumah kita, kita harus memperbaikinya dan membuatnya menjadi nyaman, itulah motivasi yang saya usung malam ini, anda pun bisa menerapkannya mulai saat ini.
mari kita ke tekape.
Ada beberapa hal yang di perhatikan dalam membuat template blogspot menjadi seo friendly.

1. Mengatur Struktur Tag Heading Blog

Bisa berisi tentang deskripsi blog dan segala macam nya termasuk title, dalam beberapa blog terdapat juga google custom search engine, atau yang lebih di kenal sebagai google cse, google cse ini bisa diartikan kita memasang google pencarian di blog kita, atau menjadikan blog kita ini saudara google, karena setiap artikel yang di ketik dalam kolom form secara otomatis mengindex kan artikel yang di maksud di beranda google, seperti blog saya ini, usahakan agar yang anda pasang nanti nya bisa menjadi titik temu pencarian google.

2.Pasang Meta Keyword Dan Deskripsi

Dalam postingan saya terdahulu, tentang optimasi SEO pada meta tag sudah saya singgung mengenai cara pembuatanya, hal ini dapat kita terapkan lagi agar lebih optimal.
3. Menambah Kode Canonical Link
Element Canonical Link Element ini berguna untuk mencegah terjadinya duplicate content, seperti dalam pembahasan cara mudah mendapatkan pagerank, dalam pembahasan itu sempat saya singgung mengenai sebuah hal, yaitu jangan takut artikel anda di copy paste", mungkin dengan penambahan ini, anda bisa lebih memahami tekhnik pembahasan itu.
Sedangkan cara menambahkan kode canonical link element :
Masuk Ke blogger > Rancangan > Edit Html > Expand Widget Template.
Cari kode <head> lalu tambahkan kode berikut tepat di bawah <head>

<link expr:href='data:blog.url' rel='canonical'/>
4.Pasang Navigasi Breadcrumbs
fungsi pemasangan navigasi ini adalah, memudahkan pembaca menemukan tag atau label dari artikel tertentu, disamping menjadikan label kita SEO friendly, blog kita akan sangat mudah terpancing di beranda google, seperti tag yang terdapat di bawah title artikel ini.
5. Membuat Readmore pada artikel
bila kita menerapkan hal ini, maka blog kita akan semakin ringan saja, karena artikel kita tidak sepenuhnya tampil.
6. Membuat Related Post atau Artikel Terkait.
Dalam hal ini, dapat dipastikan bahwa setiap blog yang mempunyai artikel terkait pasti pengunjung tidak pernah bosan berputar-putar untuk membaca seluruh isi blog kita.
7. Mematikan Setting Arsip.
seting ini perlu anda matikan untuk menghindari duplicate content, link yang terpasang pada widget arsip tersebut di anggap sebagai artikel copy paste oleh google bot, walaupun pada dasarnya artikel itu adalah buatan anda sendiri.
Cara mematikan fungsi arsip di blog :
Masuk ke blogger > Pengaturan > Arsipkan Pada Frekuensi
Pilih Arsip Tidak Ada dan jangan lupa save.
8. Menjadikan blog menjadi Dofollow
blog dofollow sangat di sukai google, hingga menjadikannya ibarat anak emas, pengunjung pun sangat suka surfing di blog seperti ini, karena dapat menjadi backlink bagi blog mereka, maka dari itu buatlah blog anda menjadi dofollow.
Dan setelah anda menerapkan hal tersebut di atas, semoga blog anda menjadi mudah terindex google.

Inilah alasan yang dapat saya uraikan, dan cara pemasangan nya dapat anda tunggu sebagai artikel selanjutnya, cara di atas sudah saya terapkan di blog saya ini, walaupun tampilanya sedikit rusak, namun harapan saya ke depan semoga blog saya ini terus berkembang. Semoga bermanfaat.

[ 7 komentar ] sudah di tambahkan, terima kasih telah berkomentar.

  1. Makasih atas tipsnya...kunjungan balik sangat di tunggu untuk kemajuan blogger dalam negeri. :D

    BalasHapus
    Balasan
    1. terima kasih kunjungannya GUITAR-ID insya alloh kalau sempat nanti saya akan mampir di blog anda

      Hapus
  2. Thanks tutornya om..
    sangat bermanfaat
    sy olah TKP dulu.. :)

    BalasHapus
  3. terimakasih atas sharenya, meskipun bagi saya banyak instilah yang perlu saya pelajari lagi.

    BalasHapus